Episódios

  • Kisruh Fufufafa - Iseng Podcast #151
    Oct 26 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Fufufafa menggemparkan jagat sosmed Indonesia. Fufufafa sendiri adalah akun Kaskus yang katanya teraffiliasi dengan wakil presiden terpilih 2024, Gibran Rakabuming Raka.

    Exibir mais Exibir menos
    37 minutos
  • Peringatan Darurat - Iseng Podcast #150
    Sep 13 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.

    Episode kali ini rekapan bulan Agustus. Jadi tema yang dibawakan sudah usang namun tetap dapat dinikmati dan menjadi sejarah di kemudian hari. Sudah mengudara sebanyak 150 Episode.

    Exibir mais Exibir menos
    38 minutos
  • Perjalanan Sang Penjoki Skripsi - Iseng Podcast #149
    Aug 27 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Sutris, penjoki yang sudah bergelut di dunia perjokian selama kurang lebih 5 bulan menceritakan bagaimana ia bekerja sebagai freelancer joki, serta bagaimana dirinya menanggapi hal-hal yang sedang viral di sosmed belakangan ini mengenai perjokian di dunia kampus.

    Exibir mais Exibir menos
    47 minutos
  • Problematika Sampah Sintang - Iseng Podcast #148
    Aug 4 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Sekitar akhir bulan Juli kemarin, heboh bahkan viral aksi pembuangan sampah di halaman kantor Bupati Sintang dan kantor DPRD Kab. Sintang yang dilakukan oleh komunitas peduli sampah (ini penamaan dari kami aja) Sintang. Hal itu dipicu karena muaknya masyarakat Sintang akan sampah yang menumpuk dan tidak adanya langkah konkrit yang dilakukan pemerintah.

    Exibir mais Exibir menos
    33 minutos
  • The Downfall of Kominfo - Iseng Podcast #147
    Jul 11 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Berkali-kali sudah kami membahas hal-hal yang berkaitan dengan kementerian yang satu ini. Sekarang malah terjadi hal yang mencoreng nama kementerian itu sendiri. Pusat Data Nasional dibobol dan diretas, siapa yang bertanggungjawab? Budi Arie? atau siapa?

    Exibir mais Exibir menos
    46 minutos
  • UKT (Tetap) Naik? - Iseng Podcast #146
    Jun 14 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Mau kuliah aja dipersulit negara, lalu mau jadi apa negara ini kalau banyak rakyatnya yang tidak berpendidikan tinggi? lalu kebijakan UKT ini bakalan diterapkan di tahun depan. Jadi ya sama aja tetap naik, tapi diundur aja. Semoga tetap waras yaaa teman-teman..

    Exibir mais Exibir menos
    25 minutos
  • Podcast ini Sudah Lulus Verifikasi KPI - Iseng Podcast #145
    Jun 7 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Memang buat masalah aja RUU yang satu ini. RUU Penyiaran bikin publik murka, terutama para content creator (apalagi yang sudah besar). Karena RUU ini, akan menyusahkan para pembuat konten di sosial media. Musti lapor ke KPI lagi, musti ngikuti pedoman dari mereka juga. Padahal yaa sensor2 di TV juga masih nggak jelas juga kok mereka.

    Exibir mais Exibir menos
    36 minutos
  • Timnas Indonesia Kementan, dan Bea Cukai - Iseng Podcast #144
    May 17 2024

    KIRIM CERITA BISA KESINI https://bit.ly/Isengcurhat atau bisa kirim ke email isengpodcast.project@gmail.com Ceritanya bebas, mau itu asmara, pertemanan, uneg-uneg, horor, pertanyaan, atau mau sapa-sapa penonton dan pendengar Iseng Podcast lainnya.


    Timnas Sepakbola U23 Indonesia membanggakan, namun tidak dengan kelakuan pejabat dan kementerian yang satu ini. Sampe-sampe barang dari luar negeri susah masuk gara-gara bea cukai.

    #beacukaimakinbaik #beacukaibusuk #timnasindonesia #kementan #syahrulyasinlimpo #shintaeyong #indonesiau23

    Exibir mais Exibir menos
    43 minutos